Pages

Sunday, 10 April 2011

TENTANG CINTA

Cintalah yang pertama kali
menegarkan hati
Ia datang bersama takdir berjalan beriringan

Jika pemuda berenang di
samudera cinta tak bertepi
Datang banyak masalah yang tak tertanggungkan
Siapa yang sanggup memikul
cinta di hati
Bencana datang bersama rahasia-rahasianya

Permulaan cinta indah menawan dihati

Akhirnya kematian laksana
permainan

Ia bermula dari pandangan dan canda
Menjalar dihati laksana bara api

Seperti api yang bermula dari
percikan
Jika membesar ia akan membakar semua kayu

kata yang tak terungkapkan oleh api pada kayu yang
menjadikanya dia abu

0 komentar:

Post a Comment